-->

Penjelasan Muntah dan Jenis Muntah



Pasti banyak mengetahui kan tentang muntah, akan tetapi kadang masih ada saja yang bertanya apa itu muntah ?
nah, disini saya akan menulikan artikel tentang itu guys.
Langsung saja yuk cekidot :

Muntah adalah suatu gejala tapi bukan penyakit. Gejala ini berupa keluarnya isi pada lambung keluar melalui mulut dengan paksa. Namun dengan muntah ini merupakan cara perlawanan tubuh terhadap racun atau toksin yang tidak sengaja tertelan.

Ada beberapa jenis muntah diakrenakan beberapa hal, yaitu :
  • Mabuk perjalanan : hal ini disebabkan karena pergerakan dari kendaraan baik darat, laut maupun udara yang membuat perut menjadi mual dan muntah
  • Mabuk kehamilan : mabuk yang disebabkan keadaan hormon yang tidak menentu menjadikan rasa mual lalu muntah, tapi sebaiknya hal ini dihindari sedini mungkin karena dapat berdampak kepada janin yang dikandung. Pencegahannya dapat meminum vitamin B6 namun dalam pengawasan dokter ya guys.
  • Mual karena gejala penyakit maupun penyakit tertentu.

Kalo menurut saya sendiri si penanganan paling mudah ya kita membuat minuman hangat seperti teh hangat maupun susu hangat karena susu bersifat menetralkan dan jika muntah berlanjut segera hubungi dokter supaya mendapatkan penanganan yang benar.
Semoga bermanfaat guys :D

4 Responses to "Penjelasan Muntah dan Jenis Muntah"

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel